Minio Green: Mobil Listrik Terkecil dari VinFast

VinFast

Minio Green adalah mobil listrik mungil yang dirancang sebagai alternatif kendaraan roda dua di perkotaan dan mobil ini memiliki kecepatan maksimum 85 km/jam.